Kamis, 04 November 2010

Untuk Dimengerti.....

Kebebasan

Sudah menjadi hal yang lazim di telinga kita, "bebas aja kita lakukan itu" atau dengan kata sedikit formal"kebebasan yang kita punyai harus kita manfaatkan dengan sebaik - baiknya"...
Nah.....loh.....
Yang sedikit kurang lazim kita pahami adalah : "diantara kebebasan itu, ternyata ada kebebasan orang lain juga"

1 komentar:

  1. makasih sdh mampir ke tempatku
    http://www.mestimoco.com/
    http://www.kabmalang.com/

    BalasHapus